Sabtu, 12 Januari 2019

Lampung Bakal Jadi Maldives-nya Indonesia

Lampung bakal jadi Maldives-nya Indonesia

TRAVELERNOMADEN.COM - Lampung punya banyak pulau kecil yang cantik. Ada sebuah mimpi, untuk menjadikannya seperti Maldives.

Hal itu dijabarkan Gubernur Lampung M Ridho Ficardo di sela-sela 'Rapat Koordinasi Pemulihan Sektor Pariwisata Selat Sunda Bangkit' di Marbella Hotel, Anyer, Jumat (11/1/2019) kemarin pada awak media. Menurutnya secara geografis, Lampung punya 100 lebih pulau-pulau kecil.

"Wisata kepulauan paling terkenal di dunia itu Maldives, mengapa Lampung tidak seperti itu?" katanya.

Ridho pun bakal mencontoh bagaimana Maldives mengelola pulau-pulaunya. Salah satunya, memberi keleluasaan pihak swasta untuk mengelola pariwisatanya.

Gubernur Lampung M Ridho Ficardo (dok Kemenpar)Gubernur Lampung M Ridho Ficardo (dok Kemenpar)

"Itu adalah terobosan tetapi masih terhalang kebijakan. Mungkin nanti bisa 10-20 persen diserahkan ke swasta," ujarnya.

"Kita tidak usah khawatir karena akan tetap dikendalikan oleh pemerintah, tapi diberikan kesempatan pada swasta. Kalau mereka benar-benar menjaganya alamnya, pasti wisatanya juga terjaga," tambah Ridho.

Menurut Ridho, harus ada terobosan dalam pengelolaan pulau-pulau. Sebab jangan sampai, alamnya yang indah jadi sia-sia.

"Kalau Maldives saja bisa mengapa kita tidak," tutupnya.

(Sumber detik travel)

Jumat, 11 Januari 2019

Gambar-gambar Aneh Ini Bikin Kamu Bingung Saking Anehnya



TRAVELERNOMADEN.COM -Kadang fotonya biasa aja namun saat dilihat akan memunculkan ilusi optik yang membuat beberapa orang geleng-gelang kepala..
1. Manusia melayang
dailymail.co.uk
Sekilas gambar pria ini tampak melayang.
Foto yang diambil pengguna Reddit ini menampakan seorang pelanggan pmpa bensin kakinya tampak melayang.
Tetapi saat dilihat dari dekat, ternyata itu hanya tumpahan minyak yang memunculkan ilusi melayang.
2. Foto membingungkan di tembok besar China
dailymail.co.uk
Dunia juga pernah dihebohkan foto yang menunjukan seorang pria berfoto terbalik di Tembok Besar China.
Faktanya, itu hanya teknik foto dan orang tersebut tidak berdiri terbalik.
3. Cewek dengan tiga kaki
dailymail.co.uk
banyak netizen tertipu dan kebingungan mengapa wanita ini mempunyai tiga kaki.
Namun, nyatanya itu hanya sebuah guci yang ada di samping kanannya.
4. Kaki yang hilang
dailymail.co.uk
Sekejab dilihat foto ini tampak biasa.
Namun, siapa sangka ada keanehan dalam foto ini.
Ada enam perempuan namun hanya ada enam lima pasang kaki perempuan yang terlihat.
5. Kursi transparan
dailymail.co.uk
Ilusi optik membuat tiga taman yang sedang dduduk ini menyebabkan kebingungan.
Mereka tampak duduk mengambang di udara.
6. Wanita dengan enam jari
dailymail.co.uk

Sumber: TribunTravel.com

10 Maskapai Paling Tepat Waktu di Dunia

Inilah 10 maskapai paling tepat waktu di dunia


Foto: SA Airlines

Satu analisis dalam dunia traveling, OAG merilis 10 maskapai paling tepat waktu di dunia.

OAG adalah penyedia data perjalanan udara terbesar di dunia.

OAG merilis beberapa nama maskapai dnegan ketepatan waktu terbaik di dunia.

Data ini tentu sangat penting untuk traveler yang mementingkan ketepatan waktu.


Definisi kinerja tepat waktu adalah penerbangan yang tiba atau berangkat dalam waktu 15 menit dari waktu yang dijadwalkan.

Maskapai paling tepat waktu di dunia dengan 89,79% adalah maskapai Amerika Latin Copa Airlines.

Berikut 10 teratas maskapai paling tepat waktu di dunia menurut OAG seperti dilansir oleh TribunTravel.com dari laman CNN Travel.

1. Copa Airlines (89,79%). ( Maskapai Mainline Utama dan Maskapai Penerbangan Top di Amerika Latin ).

2. airBaltic (89,17%). ( Maskapai Penerbangan Top di Eropa ).

3. Hong Kong Airlines (88,11%). ( Maskapai Penerbangan Top di Asia-Pasifik ).

4. Hawaiian Airlines (87,52%). ( Maskapai Penerbangan Top di Amerika Utara ).

5. Bangkok Airways (87,16%).

6. Qantas Airways (85,65%).

7. Grup LATAM Airlines (85,60%). ( Top Mega Airline ).

8. Azul (85,21%). (Operator Berbiaya Rendah Teratas ).

9. Qatar Airways (85,17%). ( Maskapai Penerbangan Top di Timur Tengah ).

10. KLM (84,52%).

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | GreenGeeks Review